Cara muda membuat Memasak Enak Tongseng Sapi

Aneka Resep Makanan Dan Jajanan Khas Indonesia

Tongseng Sapi.

Tongseng Sapi Kamu dapat harus Tongseng Sapi menggunakan 23 bahan dan 6 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu .

Bahan-Bahan Tongseng Sapi

  1. Siapkan 250 gr , Daging sapi.
  2. Siapkan 250 gr , Sandung lamur.
  3. Siapkan 65 ml , santan kental instan.
  4. Siapkan 5 lembar , Daun jeruk.
  5. Siapkan 1 ruas jari , Lengkuas digeprek.
  6. Siapkan , Kecap manis.
  7. Siapkan , Gula jawa.
  8. Siapkan , Garam.
  9. Siapkan , Minyak goreng untuk menumis.
  10. Siapkan , Bumbu halus.
  11. Siapkan 7 siung , Bawang merah.
  12. Siapkan 7 siung , Bawang putih.
  13. Siapkan 5 buah , Cabe rawit merah.
  14. Siapkan 3 butir , Kemiri.
  15. Siapkan 1/2 sdt , Merica.
  16. Siapkan 1/2 sdt , Ketumbar.
  17. Siapkan 1 ruas jari , Kunyit.
  18. Siapkan 1 ruas jari , Jahe.
  19. Siapkan , Bahan pelengkap.
  20. Siapkan 1/3 buah , Kol iris sesuai selera.
  21. Siapkan 9 buah , Cabe rawit merah utuh.
  22. Siapkan 4 buah , Tomat hijau iris dadu.
  23. Siapkan 2 batang , Daun bawang iris sesuai selera.

Cara pembuatan Tongseng Sapi

  1. Rebus bersama daging sapi dan sandung lamur dengan menggunakan teknik 5 - 30 - 7.
  2. Haluskan bumbu halus, lalu tumis dengan sedikit minyak goreng hingga tercium aroma harum.
  3. Masukkan bumbu halus kedalam rebusan daging, tambahkan daun jeruk,lengkuas, dan santan. Tambahkan air sesuai selera kuah, aduk rata perlahan hingga mendidih.
  4. Setelah mendidih, masukkan irisan kol, tomat hijau, cabe rawit utuh, beserta kecap, gula jawa dan garam, bisa ditambahkan penyedap rasa (saya memakai kaldu sapi non msg merk Jays).
  5. Aduk perlahan dan koreksi rasa. Didihkan sebentar kemudian masukkan daun bawang, matikan api..
  6. Tongseng sapi siap dihidangkan.